Install w3school offline di localhost

Assalamualaikum wr.wb.,
kali ini saya akan sedikit berbagi tentangg cara instalasi w3schools offline di localhost

Hasil gambar untuk w3school


A. Pengertian
W3Schools adalah situs web developer informasi, dengan tutorial dan referensi yang berkaitan dengan topik pengembangan web seperti HTML, CSS, JavaScript, PHP, SQL, dan JQuery.
Situs ini mendapatkan namanya dari singkatan untuk World Wide Web; W3 adalah numeronym dari WWW. W3Schools tidak berafiliasi dengan W3C.
Hal ini dibuat dan dimiliki oleh Refsnes data, pengembangan perangkat lunak milik keluarga Norwegia dan perusahaan konsultan.
Situs ini menyediakan panduan referensi yang mencakup banyak aspek pemrograman web, termasuk teknologi seperti HTML, XHTML, CSS, XML, JavaScript, PHP, ASP, SQL dll

B. Latar Belakang 
Dengan menginstall w3school offline kita bisa mempelajari pengembangan web seperti HTML , CSS ,Javascript ,PHP ,SQL, JQuery 

C. Maksud & Tujuan 
mengetahuui cara menginstall w3schools di localhost 

D. Alat & Bahan 
-file w3schools
-terminal CLI
-pc 

E. Jangka Waktu Pelaksanaan 
waktu yang dibutuhkan untuk menginstall kurang lebih 30 menit 

F. Tahap Pelaksanaan 
pertama kita masuk ke terminal sebagai superuser 




masuk ke direktori tempat file w3schools 



lalu pindah file ke direktori /var/www/html





kita lihat file nya 



kemudian kita unzip file nya 


kita ganti namanya menjadi w3schools


 masuk ke cd w3school/

kita edit index.phpnya dengan perintah nano index.php

tambahkan script seperti ini 

jika sudah sekarang kita restart

kitaberi hak milik dan hak akses



buka browser ketikkan localhost/w3schools
dan seperti inilah tampilan w3schools offline



G. Kesimpulan 
 w3schools memungkinkan kita untuk belajar menjadi pengembang web seperti HTML , CSS ,Javascript ,PHP ,SQL, JQuery secara offline .


H. Referensi 
https://id.wikipedia.org/wiki/W3Schools 

Komentar

Postingan Populer