Install Cisco Packet Tracer di Linux Mint 17.3

Assalamualaikum wr.wb.,
ketemu lagi kawan , kali ini saya akan berbagi tentang cara instalasi Cisco packet tracer di linux mint 17.3

Hasil gambar untuk cisco packet tracer icon


A. Pengertian
Packet Tracer adalah simulator alat-alat jaringan Cisco yang sering digunakan sebagai media pembelajaran dan pelatihan, dan juga dalam bidang penelitian simulasi jaringan komputer. Program ini dibuat oleh Cisco Systems dan disediakan gratis untuk fakultas, siswa dan alumni yang telah berpartisipasi di Cisco Networking Academy. Tujuan utama Packet Tracer adalah untuk menyediakan alat bagi siswa dan pengajar agar dapat memahami prinsip jaringan komputer dan juga membangun skill di bidang alat-alat jaringan Cisco.

B. Latar belakang
Cisco packet tracer banyak digunakan untuk pembelajaran karena memiliki banyak kelebihan dintaranya Pembelajaran akan lebih menarik sebab media yang dipakai berupa visual atau gambar ,Dapat mengurangi Biaya besar untuk melakukan kegiatan pembuatan jaringan , Dapat meningkatkan kreativitas individu karena pembelajaran dilakukan sendiri , Dimungkinkan siswa untuk mengeluarkan idea atau gagasannya secara baik dan sistematis , Dapat melakukan rancangan suatu topologi jaringan dengan mudah serta penempatan perangkat jaringan dapat diatur dan ditentukan dengan baik.


C. Maksud & Tujuan
Maksud & Tujuan saya membuat postingan ini adalah untuk berbagi bagaimana cara instalasi cisco packet tracer di linux mint 17.3


D. Alat & Bahan
- file cisco packet tracer
- pc

E. Jangka Waktu Pelaksanaan
waktu yang digunakan untuk menginstall kurang lebih 20 menit

F. Tahap Pelaksanaan
masuk ke terminal sebagai super user
lalu ke direktori letak file packet tracernya


sekarang kita ekstrak file nya


kita masuk ke root dan buat direktori opt dan beri hak akses

 
 
 

 lalu kita pindah ke direktori PacketTracer63
lalu kita install
 

setelah instalasi selesai kita buka packet tracernya 

dan inilah tampilan cisco packet tracer

G. Kesimpulan 
Packet Tracer adalah sebuah software simulasi jaringan. Sebelum melakukan konfigurasi jaringan yang sesungguhnya (mengaktifkan fungsi masing-masing device hardware) terlebih dahulu dilakukan simulasi menggunakan software ini. Simulasi ini sangat bermanfaat jika membuat sebuah jaringan yang kompleks namun hanya memiliki komponen fisik yang terbatas.



H. Referensi
https://denizarc.wordpress.com/2016/01/13/definisi-dan-kelebihankekurangan-cisco-packet-tracer/
https://id.wikipedia.org/wiki/Packet_Tracer



sekian yang bisa saya sampaikan , semoga bermanfaat
Wassalamualaikum wr.wb.

Komentar

Postingan Populer